Halaman

Senin, 14 November 2011

Estimasi

Pengertian Estimasi :

Merupakan bagian dari statistik inferensi
Estimasi = pendugaan, atau menaksir harga parameter populasi dengan harga-harga statistik sampelnya.
Misal : suatu populasi yang besar akan diselidiki harga-harga parameternya, untuk mengetahuinya akan dilakukan pengamatan terhadap unit-unit dalam sampel yang akan diestimasi meskipun akan menimbulkan ketidak pastian

Download...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar